UPADESA ( WIDHI TATTWA )
( Percakapan Sang Suyasa Dengan Rsi Dharmakerti )
Sang
Suyasa:
Memang dari tadi, empuku telah
sebut-sebut nama Sang Hyang Widhi. Berkenankah Guru menerangkannya siapa Sang
Hyang Widhi itu?
Rsi Dharmakerti:
Ya, anaknda, Sang Hyang Widhi ialah
Ia Yang Maha Kuasa sebagai Pencipta, Pemelihara, Pelebur segala yang ada...